Tujuan Allah swt Menciptakan Manusia Dan Jin

Rumahmimpi05.blogspot.com - Allah swt. tidak menciptakan jin dan manusia sebagai sesuatu yang sia-sia. Tetapi, ada tujuan di balik penciptaan mereka, yang tidak lain adalah tujuan ubadiyah. Apa itu ubadiyah ? Dalam arti menyembah Allah swt. mengesakan, mengagungkan, membesarkan, dan menaatinya, dengan melakukan selaga perintahnya dan menjauhi semua larangannya. Sebagai mana firmannya :

Dan aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka menyembahku ( QS. Az-Zariat : 56 )

Dari Mu'azd bin Jabal Radhiyallahu'anhu, iya berkata, "Saya Membonceng nabi salallahu' Alaihi wa sallam di atas kedelai yang di nnamakan 'afir, lalu beliau salallahu' Alaihi wa sallam bersabda 'Wahai Mu'adz, tahukan kamu apa hak Allah swt terhadap hambanya dan apa hak hambanya kepada Allah swt. ? Saya menjawab 'Allah dan Rasul-nya yang lebih mengetahui. ' beliau bersabda : sesunggunya hak Allah swt terhadap hambanya adalah bahwa mereka menyembah Allah swt dan tidak menyekutukannya dengan sesuatupun. Dan hak hamba terhadap Allah swt. adalah bahwa Allah swt tidak akan menyiksa orang yang tidak menyekutukannya dengan sesuatupun. Saya bertanya, ' Wahai Rasulullah, bolehkan saya memberitahukan kepada mereka ? ' Beliau menjawab,' Jangan engkau beritakan kepada mereka, maka meraka menjadi enggan beramal ' " (HR. Muttafaqun'alaih).

Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold silahkan gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic silahkan gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline silahkan gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought silahkan gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML silahkan gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silahkan parse dulu kodenya pada kotak parser di bawah ini.
Show Parser Box

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

No comments

“Terima kasih sudah membaca blog saya, silahkan tinggalkan komentar”